Nyesel Baru Tahu! Ternyata Ada Trik Masak Rendang 'Selembut Tahu' Cuma Pakai Rice Cooker, Dijamin Irit Gas dan Irit Waktu

By Virny Apriliyanty, Jumat, 13 Agustus 2021 | 11:10 WIB
Ilustrasi rendang daging sapi khas Padang (SHUTTERSTOCK/YOGI HADIJAYA)

1. Gunakan Daging Sengkel

Untuk rendang yang enak, selalu gunakan daging yang sedikit berlemak. 

Daging sengkel bisa jadi solusi karena ada guratan lemak dan urat pada daging ini. 

Selain itu, daging sengkel juga tidak mudah hancur walau dimasak dalam waktu yang lama. 

Rendang Daging

Baca Juga: Satu Indonesia Salah Besar! Masak Mi Instan Jangan Langsung Masuk ke Air Mendidih, Lakukan Cara Ini Agar Hasilnya Bisa Kenyal dan Tidak Lembek

2. Tinggal Taruh Semua Bahan dalam Rice Cooker

Rendang yang benar, bumbunya tidak perlu ditumis, tapi direbus bersamaan dengan semua bahan lain. 

Jadi, bumbu, daging dan santan bisa langsung kita masukkan jadi satu ke dalam rice cooker. 

Aduk rata lalu tambahkan garam dan gula. 

Setelahnya tinggal tutup rice cooker dan gunakan mode pemanasan biasa.