Nyesel Baru Tahu! Ternyata Ada Trik Masak Rendang 'Selembut Tahu' Cuma Pakai Rice Cooker, Dijamin Irit Gas dan Irit Waktu

By Virny Apriliyanty, Jumat, 13 Agustus 2021 | 11:10 WIB
Ilustrasi rendang daging sapi khas Padang (SHUTTERSTOCK/YOGI HADIJAYA)

Orang Minang menyebutkanya kalio.

Oleh sebab itu butuh proses memasak lanjutan di wajan agar rendang lebih kering.

Jadi, setelah rendang sudah empuk di rice cooker, pindahkan rendang ke dalam wajan.

Lalu masak sambil diaduk-aduk untuk mengeringkan rendang.

Proses memasak pun tak perlu lama lagi karena sudah dilakukan setengah hingga 3/4 nya di rice cooker. 

Gas pun bisa lebih hemat bukan?

Baca Juga: Insomnia Bikin Stres? Coba Lakukan Tips Tidur Ala Tentara ini, Cuma Butuh 2 Menit Saja!