Selama Ini Kita Kena Hoax! Makan Bayam dengan Tahu Disebut Buat Wanita Kena Kista, Padahal Bisa Datangkan Efek Tak Terduga ini

By Ulfa, Selasa, 21 September 2021 | 08:10 WIB
fakta di balik makan bayam dan tahu bisa sebabkan kista (SajianSedap)

Itu semua bisa melindungi kita dari kanker, menurunkan kadar kolesterol jahat, dan mengendalikan kadar gula darah.

Jadi bisa dipastikan kalau makan bayam dan tahu bersamaan tidak menyebabkan kista.

Malah kalau dimakan sering-sering, kita bisa mendapat banyak manfaat kesehatan.

Sekali lagi, jangan lupa cek kebenaran info atau berita yang kita dapat dari orang lain.

Jangan ragu untuk membenarkan agar tidak ada yang terjebak hoax, ya! (*)

Baca Juga: Mending Engga Usah Makan Bayam Daripada Konsumsinya Seperti Ini, yang Ada Malah Jadi Racun dan Bikin Mati Muda

Artikel ini telah tayang di tribunkaltim.co dengan judul Makan Bayam Bersamaan dengan Tahu Bisa Buat Wanita Kena Kista? Mitos atau Fakta, Ini Penjelasannya.