Bisa Berakhir di Rumah Sakit! Meletakkan Nasi Lebih dari 2 Jam di Suhu Ruang Bisa Sebabkan Keracunan, Hati-hati dari Sekarang

By Marcel Mariana, Selasa, 21 September 2021 | 17:25 WIB
Nasi putih di suhu ruang bisa sebabkan keracunan (Tribun Manado - Tribunnews.com)

2. Tiriskan airnya

Cara mengatasi nasi lembek kedua adalah meniriskan air saat nasi matang masih berair.

Selanjutnya, masak kembali nasi dengan api kecil dan ditutup dan cara ini dapat membantu uap air menguap, sehingga nasi menjadi lebih pulen.

Setelah matang, segera angkat nasi dari api lalu pindahkan ke dalam mangkuk dan aduk-aduk nasi pakai sendok untuk mengurangi kelembapan dan uap airnya.

Baca Juga: Menu Diet Ala Lucinta Luna yang Sukses Turunkan Berat Badan ke Bentuk Ideal, Dijamin Anti Menyiksa Tubuh

3. Masak dalam oven

Cara mengatasi nasi lembek ketiga adalah masak nasi tersebut ke dalam oven supaya lebih kering.

Anda dapat memanggang nasi lembek selama beberapa menit, tergantung dari kelembekan nasinya.

Sesudah mendapatkan tekstur yang sesuai, Anda jangan lupa aduk nasi lalu anginkan-anginkan sebentar agar tidak cepat basi dan bau.