Beruntung Bisa Temukan di Warung! Cuma Beli Ikan Ini 5 Ribu, Khasiatnya Bisa Bikin Panjang Umur, Kok Bisa?

By Idam Rosyda, Kamis, 23 September 2021 | 10:25 WIB
Manfaat ikan teri untuk kesehatan (SajianSedap.com dan TribunBatam.com)

4. Kesehatan mataIkan teri juga merupakan sumber vitamin A yang dikenal untuk mencegah rabun senja.

Menambahkan sedikit ikan teri dalam makanan akan membantu melawan katarak.Orang yang mengonsumsi ikan teri secara teratur telah terbukti dapat mengurangi gangguan penglihatan.5. Kekebalan TubuhIkan teri adalah sumber kaya mineral dan vitamin sehat yang dibutuhkan oleh tubuh untuk melawan organisme penyebab infeksi.Berbagai vitamin yang hadir dalam ikan teri bertindak sebagai antioksidan bagi tubuh.

Baca Juga: Bisa Berujung ke Rumah Sakit! Hentikan Mencuci Ikan Sebelum Dimasak, Bahaya yang Terjadi Tidak Main-Main

Antioksidan ini membantu menghambat efek radikal bebas yang berbahaya.6. Pengobatan dan pencegahan anemiaZat besi adalah elemen yang dibutuhkan oleh tubuh untuk memproduksi hemoglobin yang merupakan pigmen merah dalam sel darah.Kurangnya jumlah zat besi dalam makanan bisa meningkatkan risiko anemia.

Ikan teri mengandung zat besi sehingga membantu melindungi seseorang dari anemia.Itu dia 6 manfaat ikan teri bagi kesehatan.

Untuk rasa yang lebih nikmat, tambahkan saja ikan teri di atas nasi yang masih hangat!