SajianSedap.com – Bagi Anda yang gemar masak, pasti sudah tidak asing dengan sayuran yang satu ini.
Kol ungu termasuk sayuran yang cukup sering kita jumpai.
Biasanya sayuran ini dapat kita jumpai saat mengonsumsi salad sayur.
Kita juga terkadang menjumpainya di sup yang dicampur dengan sayuran lain.
Meski kurang populer daripada kol hijau, namun sayuran yang satu ini ternyata punya manfaat yang banyak lho!
Salah satu manfaat kol ungu adalah bisa menjaga kesehatan organ jantung kita.
Bagi Anda yang ingin menjaga organ jantung, kol ungu sangat dianjurkan untuk Anda.
Dilansir dari Healthline, berikut adalah manfaat kol ungu untuk menjaga kesehatan jantung.
Baca Juga: Nasi Kembang Kol, Menu Diet Kaya Serat dan Rendah Kalori juga Kolesterol