Tehnik ini hanya “boleh” dilakukan jika keju akan disimpan hanya dalam waktu yg singkat seperti di restoran yg sibuk turnovernya.
6. Simpan dengan kemasan asli
Untuk soft cheese, simpan lagi keju dalam larutan Brine-nya, atau di kemasan aslinya dan ditutup rapat. Jenis keju basah ini memang umurnya tidak lama, oleh karena itu selalu dijual dalam porsi kecil.
7. Simpan dengan minyak beraroma
Jika mau disimpan di suhu ruang lebih lama, celupkan keju potong di dalam minyak beraroma netral / minyak zaitun, lalu simpan di botol tertutup rapat.
Keju bisa tahan beberapa bulan dan siap dipakai kapanpun itu.
Selamat mencoba di rumah Sase lovers.
Baca Juga: Resep Ayam Katsu Keju, Menu Olahan Dengan Lapisan Tepung Renyah yang Begitu Menggoda