Tolong Segera Kasih Tau ART! Pemilik Warteg Ini Bongkar 3 Tips Membuat Bumbu Balado Kentang dengan Cabai Seadanya, Cara Menggoreng Jadi Kunci

By Sera B, Minggu, 21 November 2021 | 10:50 WIB
Pemilik warteg ini ungkap 3 tips membuat bumbu balado untuk kentang balado. (YouTube Mama Nev)

2. Gunakan bumbu lainnya yang juga terasa pedas

Rahasia bumbu balado pedas dengan cabai seadanya terdapat pada penggunaan bumbu lainnya. Untuk memberikan efek gurih dan pedas, tambahkan lah bawang merah.Ya, tukang masak di warteg tidak menggunakan bawang putih melainkan hanya bawang merah.

Baca Juga: Penggemar Bakso Wajib Tahu! Terungkap Cara Membuat Bakso Aci Kuah yang Pedas Nampol, Bikin Ketagihan

Baca Juga: Pecinta Baking Pasti Gembira! Beginilah Cara Membuat Bolu Kukus Mengembang Sempurna dan Anti Gagal, Cobain SekarangJumlah bawang merah pun tak perlu banyak.

Hal ini bertujuan agar rasa dan aroma bawang tak menutupi pedas cabai.

Sekali lagi, bergantung pada selera masing-maisng.

Artikel berlanjut setelah video di bawah ini