5. Jangan memasukkan daging beku yang sudah encer ke dalam freezer
Ketika mengeluarkan daging dari kulkas, disarankan untuk dilakukan secara bertahap.
Caranya yakni pertama, pindahkan daging dari freezer ke bagian refrigerator lemari es dan biarkan sampai mencair.
Setelah itu, keluarkan daging dari bagian refrigerator dan daging dapat dimasak.
Perlu dicatat bahwa tidak boleh memasukkan kembali daging beku yang telah encer ke dalam kulkas daging beku yang sudah dikeluarkan hingga cair.
Sebab, dalam kondisi seperti ini mikrobia semakin banyak dan akan mempercepat proses pembusukan.
Nah, pastikan Anda mengikuti tips di atas ketika menyimpan daging ya, supaya kualitasnya tetap terjaga.
Cara Buat Daging 'Selembut Tahu'
Ternyata, untuk mendapatkan daging yang empuk, yang dibutuhkan hanyalah bawang bombay.
Ya, tak banyak yang tahu kalau bawang bombay bisa membuat daging alot menjadi empuk dan enak dimakan.