Semua gizi tersebut bermanfaat mencerahkan, menghaluskan, serta mengangkat sel-sel kulit mati pada payudara.
Cara penggunannya pun super mudah.
Haluskan saja satu buah pisang, lalu campur dengan 20 ml susu segar dan ½ sendok teh garam.
Oleskan campuran tersebut pada payudara, lalu bilas setelah 10 menit.
Masker ini bisa kita lakukan rutin minimal 2 kali dalam seminggu.
Artikel ini telah tayang di hits.grid.id dengan judul Rebus Pisang Mentah Ditambah Garam, Selain Turun Berat Badan Juga Berkhasiat Ampuh untuk Sederet Masalah Kesehatan Berikut Ini