Untung Dikasih Tahu Mertua, Kalau Masak Cumi Jangan Lebih Dari 3 Menit, Pas Matang, Seisi Rumah Langsung Berebutan

By Raka, Kamis, 20 Januari 2022 | 16:50 WIB
Jangan terlalu lama masak cumi (Sajian Sedap)

SajianSedap.com - Siapa yang suka dengan cumi?

Cumi juga jadi santapan paling favorit di warung makan hingga warung seafood.

Mau digoreng atau ditumis, semua pasti suka dengan olahan cumi.

Bahkan kita juga mengolah dan masak cumi sendiri di rumah.

Tapi kita terkadang bingung, kok tak bisa seenak buatan restoran dan warung makan.

Padahal peralatan masak di rumah cukup lengkap.

Nah, tak banyak yang tahu kalau memasak cumi juga butuh trik.

Salah satunya waktu yang digunakan untuk masak cumi.

Baca Juga: Resep Cumi Goreng Mentega, Menu Ala Resto Seafood Andalan yang Bisa Kita Hadirkan Di Rumah

1. Masak Cumi Beku Sebelum Benar-benar Mencair

Ilustrasi cumi mentah. Jika memiliki tekstur yang lembek, jangan pernah membelinya karena merupakan ciri cumi tidak segar

Cumi yang paling baik untuk dimasak memang cumi yang keadaanya masih segar.