Bisa Seenak Buatan Warteg, Begini Cara Bikin Kuah Kari yang Kental dan Lezat, Tambahan 1 Bahan Ini Jadi Rahasianya

By Amelia Pertamasari, Jumat, 28 Januari 2022 | 06:25 WIB
Tips masak kare daging yang kuahnya kental dan lezat. (Sajian Sedap)

1. Gunakan bahan berkualitas

Tips membuat kari yang lezat, salah satunya adalah menggunakan bahan berkualitas.

Pastikan semua bahan seperti rempah yang akan digunakan sebagia bumbu masih dalam keadaan segar.

Menggunakan rempah yang sudah kering bisa menurunkan kualitas dari kuah kari yang akan kamu masak.

2. Gunakan santan segar

Kalau kamu ingin membuat kari kambing atau ayam dengan kuah santanyang gurih, pastikan untuk menggunakan santan segar.

Namun, santan segar lebih mudah pecah jika dimasak dengan suhu panas dan tidak diaduk.

Baca Juga: Syukur Dikasih Tahu Mertua! Biar Rezeki Panjang, Begini Cara Masak Mi Goreng Tidak Gampang Putus Untuk Imlek Nanti, Trik Rahasia Ini Kuncinya

Maka dari itu, aduk-aduk santan agar tidak mudah pecah.

Selain itu, kamu bisa menggunakan santan instan dalam kemasan agar memudahkanmu dalam membuat kari lezat.

Santan instan sudah melalui proses sterilisasi dan pemasakan sehingga tidak mudah pecah saat dimasak dengan panas tinggi.

3. Tumis bumbu hingga matang sempurna