SajianSedap.com - Resep Bola Mi Tuna enak ini adalah camilan anti repot dengan rasa super sedap yang layak hadir saat malam hari nanti.
Kalau sudah mencicipi Resep Bola Mi Tuna enak ini, pasti tak bakal cukup makan satu buah saja.
Makanya, kita wajib menghadirkan Resep Bola Mi Tuna yang enak ini dalam jumlah yang banyak.
Baca Juga: Sajikan Resep Cake Sarang Semut yang Manis Dan Lembut Untuk Camilan Istimewa Siang Nanti
Waktu: 30 Menit
Sajian: 12 Buah
Bahan:100 gram mi telur, rebus matang, potong-potong200 gram ikan tuna, kukus, suwir-suwir2 butir telur2 siung bawang putih, dihaluskan1 batang daun bawang, diiris halus50 gram keju cheddar500 ml minyak, untuk menggoreng
Bahan Pencelup:100 gram tepung bumbu siap pakai150 ml air
Bahan Pelengkap:50 gram saus tomat50 gram mayones
Cara Membuat Bola Mi Tuna:
1. Campur semua bahan. Aduk rata.
2. Bentuk bola menggunakan sendok sebesar bakso.