Pedagang Saja Gak Mau Makan, Jangan Pernah Beli Kalau Temukan Daging Ayam dengan Ciri-ciri Ini, Banyak Beredar Jelang Ramadhan!

By Virny Apriliyanty, Kamis, 31 Maret 2022 | 09:25 WIB
Daging ayam (Kompas.com)

SajianSedap.com - Daging ayam jadi protein paling favorit di Indonesia.

Bagaimana tidak, daging ayam tergolong murah dan mudah diolah jadi aneka panganan enak.

Tapi, jangan pernah sembarangan beli daging ayam murah, ya.

Soalnya banyak pedagang nakal yang menjual daging ayam tak layak makan di pasar.

Kita pun harus jeli memperhatikan ciri-cirinya, lo.

Yuk, bersama kita simak.

Jangan Beli Ayam dengan Ciri Ini

Marak pedagang nakal yang menjajakan ayam tiren (ayam mati kemarin) atau daging ayam bangkai. 

Membedakan daging ayam segar dengan ayam tiren juga patut menjadi hal yang harus diutamakan.

Baca Juga: Kaum Menteng, Lesser-Known Traditional Foods From Rural Indonesia Get Spotlight They Deserve

Bahkan, baru-baru ini sejumlah penelitian menemukan fakta bahwa daging ayam adalah salah satu penyebab timbulnya kanker.

Jadi Anda harus waspada jika menemukan tanda-tanda berikut pada daging ayam.