Jangan Sampai Terlambat Tahu! Muncul Tanda Ini di Kulit Leher Bisa jadi Gejala Awal Penyakit Kanker Mematikan, Segera Cek ke Dokter

By Marcel Mariana, Rabu, 6 April 2022 | 18:50 WIB
tanda ini di leher bisa jadi pemicu penyakit mematikan (kompas)

Sajiansedap.com - Setiap orang tentu sangat ingin hidup sehat dan panjang umur.

Namun namanya penyakit tidak bisa kita hindari begitu saja.

Butuh komitmen untuk pola hidup sehat.

Pernahkah anda mengamati kulit bagian leher?

Jika belum, mulai sekarang coba diperhatikan dengan seksama.

Jika ada perubahan aneh pembengkakan atau perubahan tekstur kulit wajib langsung periksa ke dokter.

Pasalnya, tanda tersebut bisa jadi gejala kanker mematikan ini bersarang di tubuh.

Berikut ini ulasan lengkap untuk anda.

Jangan sampai anda tidak tahu ya!

Baca Juga: Enjoying F&B in a Serene Park: Urban Farm at PIK 2 Returns With More Foods, More Fun Activities

Bahaya Tanda di Kulit Leher

Penyakit berbahaya tersebut adalah kanker tiroid.

Ya, seperti diketahui berbagai jenis penyakit kanker memiliki risiko mengancam nyawa penderita dalam waktu yang cepat.

Sehingga deteksi dini dan perawatan jika didiagnosis perlu dilakukan.

Salah satu yang bisa menjadi tanda atau gejala awal kanker tiroid bisa ditunjukkan di leher yang cirinya seperti berikut ini.

Gejala Kanker Tiroid

Seperti dilansir dari Mayo Clinic, kanker tiroid mungkin tidak menimbulkan gejala apa pun pada awalnya.

Namun saat tumbuh, itu bisa menyebabkan rasa sakit dan bengkak di leher Anda.

Menurut Hopkins Medicine, kanker tiroid umumnya dialami oleh wanita.

Hal ini disinyalir karena hormon yang terdapat dalam tubuh wanita.

Baca Juga: Bisa Batal Puasa Kalau Minum Pil Warung, Jika Pusing Coba Kompres Bagian Ini di Kepala, Dijamin Bakal Reda Seketika

Ada beberapa jenis kanker tiroid. Beberapa tumbuh sangat lambat dan yang lain bisa sangat agresif.

Oleh karena itu, penting untuk mengenal gejala dan penyebab kanker tiroid agar mendapatkan penanganan lebih dini.

Gejala kanker tiroid Kanker tiroid biasanya tidak menimbulkan tanda atau gejala pada awal penyakit.

Saat kanker tiroid tumbuh, itu dapat menyebabkan:

- Benjolan (nodul) yang dapat dirasakan melalui kulit di leher

- Perubahan pada suara, termasuk meningkatnya suara serak

- Kesulitan menelan

- Sakit di leher dan tenggorokan

- Pembengkakan kelenjar getah bening di leher.

Artikel berlanjut setelah video di bawah ini :

 Baca Juga: Resep Paru Goreng Ungkep Bumbu Lengkuas Ini Sempurna Banget Untuk Makan Siang Hari Ini

Minyak Zaitun untuk Menghilangkan Double Chin

Anda yang punya double chin jangan berkecil hati.

Double chin bisa lho dihilangkan dengan cara alami.

Salah satunya dengan minyak zaitun seperti yang dilansir dari Statesboro Herald.

Minyak zaitun akan membawa kelebihan lemak yang ada di dagu.

Selain itu, kandungan antioksidan akan menjaga kulit Anda dari radikal bebas.

Bonusnya, Anda bisa mendapatkan kulit yang cerah.

Cukup balurkan minyak zaitun ke leher secukupnya dan pijat perlahan.

Anda dapat melakukannya setiap hari.

Baca Juga: Seisi Rumah Bisa Sujud Syukur, Cuma Modal Selembar Kertas, Begini Cara Hemat Tagihan Listrik Sampai Setahun Ke Depan

Artikel telah ditayangkan di gridfame dengan judul, Astaga, Bukan Maksud Menakuti! Muncul Tanda Ini di Kulit Leher Bisa jadi Gejala Awal Penyakit Kanker Mematikan Ini Bersarang di Tubuh, Cek Sebelum Terlambat!