Nyesel Anggap Enteng! Ternyata Stroke Bisa Menyerang Kala Sedang Tidur, Wanita Harus Waspada dan Perhatikan Hal Ini

By Marcel Mariana, Sabtu, 23 April 2022 | 19:10 WIB
Stroke bisa menyerang saat sedang tidur (medicalnewstoday.com)

Sajiansedap.com - Anda pasti tidak asing dengan penyakit stroke.

Penderitanya akan mengalami beragam masalah kesehatan bahkan bisa timbulkan kematian.

Maka sangat penting untuk menjaga pola makan kita dan menjalani hidup sehat.

Stroke bisa terjadi kapan saja, bahkan saat tidur.

Stroke semacam itu disebut stroke 'bangun'.

Bayangkan pergi tidur dengan perasaan baik-baik saja kemudian bangun dengan gejala stroke.

Tentu jadi hal yang menakutkan kan?

Berikut ini beberapa hal yang harus anda perhatikan.

Jangan sampai anda salah ya!

Baca Juga: Buntil Daun Singkong Recipe, Even Die-Hard Meat Maniacs Will Love This

 

Hal yang Perlu Diperhatikan