Niatnya Mau Masak Buat Keluarga, Saat Dibersihkan, Wanita ini Shock Lihat Isi Perut Ikan, Untung Gak Kemakan

By Marcel Mariana, Kamis, 23 Juni 2022 | 08:48 WIB
Wanita ini menemukan benda asing di perut ikan yang akan dimasak dan hampir saja membahayakan nyawa jika termakan (Instagram @volunteersindo dan grid)

Sajiansedap.com - Apakah anda suka membeli ikan di pasar?

Jika iya, mulai sekarang anda harus memperhatikan dengan teliti sebelum membeli ya.

Salah-salah akan bernasib sama dengan wanita ini.

Usut punya usut, wanita ini menemukan hal yang sangat mengejutkan ketika akan mengolah ikan tersebut.

Perut ikan yang akan dimasak malah mengeluarkan benda yang aneh.

Dia membeli ikan dari nelayan Ujunggenteng, Jawa Barat.

Hal ini tentu membuat wanita ini ketakutan dan enggan memasak karena akan sangat berbahaya bagi kesehatan.

Berikut ini ulasan lengkap yang bisa anda lihat.

Jangan sampai anda tidak tahu kabar ini ya.

Baca Juga: Garang Asem Ayam Recipe, Soul-Satisfying Food That Warm You up on Cold Nights

Isi Perut Ikan

Kejadian ini berawal dari Anna Nurjanah yang membeli ikan mahi-mahi pada bulan Mei.

Dilansir dari World of Buzzz, ART yang berada di rumah Anna sedang membersihkan ikan untuk dimasak.

Namun, ART ini malah memanggilnya untuk melihat isi perut ikan.

Setelah memperhatikan, sang ART, merasa ada yang tak wajar di perut ikan tersebut.

Akhirnya, keduanya terkejut menemukan 8 benda plastik di perut ikan.

Di antara barang-barang tersebut ditemukan plastik bungkus pewangi pakaian, sendok plastik, hingga bungkus permen.

Anna ternyata seorang ibu rumah tangga dan juga seorang aktivis lingkungan.

Baca Juga: Resep Gabus Pucung, Kuliner Khas Betawi Lezat Untuk Meriahkan Makan Siang Bersama Keluarga

Awalnya, dia mengunggah rekaman tersebut di akun instagramnya @volunteersindo.

Sejak itu, videonya pun menjadi viral.

Ikan mahi-mahi ternyata biasa ditemukan di laut dan samudera di seluruh khatulistiwa.

Ikan tersebut biasanya hidup di dekat permukaan laut.

Wanita ini menemukan benda asing di perut ikan dan hampir termakan

Mereka mengosumsi ganggang yang mengapung dipermukaan air dan ikan-ikan kecil lainnya.

Karena dikira makanan, plastik yang mengapung dipermukaan laut akhirnya dimakan oleh ikan mahi-mahi.

Video ini pun ternyata mendapat banyak tanggapan dari warganet.

@anggar.wijaya.97: Ya Allah smoga plastik2 yg sering kita pakai sehari2. Banyak org yg mendaur ulangnya... sehingga tdk mencemari lingkungan dan mengganggu kehidupan hewan ataupun tumbuhan dan kehidupan yg lainnya termasuk mjd pencemaran utk manusia sendiri. Amin.

Artikel berlanjut setelah video di bawah ini :

 Baca Juga: Resep Gabus Pucung, Kuliner Khas Betawi Lezat Untuk Meriahkan Makan Siang Bersama Keluarga

@puridewiratna: Ya allah miris ngeliatnya.

@yudasprasetyo: Kalau sendok saya paham. Pengalaman saya mancing dilaut, nelayan2 memang sering pakai umpan sendok,karena memang sendok itu berkilau di dalam air,dan memancing perhatian ikan untuk memakannya, bentuknya jg mirip.

@sherlinashn: Sedih sih, tapi gimana. Gue udah buang sampah slalu pada tempat sampah. Tapi kalo orang lain tetep buang sampah sembarangan ya gimana :(

Ternyata perlu,lo,usaha dari kita untuk mengurangi sampah plastik.

Berikut cara sederhana untuk mengurangi sampah plastik yang dilansir dari Kompas.com

1. Membawa kantong belanjaan sendiri.

Baca Juga: Baru Semalam Iseng Oles Parutan Jahe ke Kaki Lalu Tidur, Pria ini Kaget Efeknya Lebih Caspleng dari Obat di Klinik!

2. Kumpulkan plastik untuk daur ulang.

3. Tidak menggunakan sedotan atau sendok berbahan plastik.

4. Tanam kebiasaan memasak dan makan dirumah.

Penelitian di Portland, Amerika Serikat menunjukan bahwa menggunakan makanan segar dapat menghemat pengeluaran sekitar 30-60 persen.

Baca Juga: BERITA POPULER : Efek Samping Minum Teh Campur Lemon Sampai Cara Mengecilkan Perut Buncit dalam 7 Hari