Seenak Makan di Resto Pinggir Sawah, Bikin Pepes Ikan Ala Rumah Makan Cukup Geprek 1 Rempah Dapur ini, Jaminan Enak Deh!

By Laksmi Pradipta Amaranggana, Jumat, 19 Agustus 2022 | 11:10 WIB
Bikin pepes ikan seperti di Resto Sunda hanya dengan memakai 1 bahan dari dapur ini (SHUTTERSTOCK/SEBENINGPELANGI)

SajianSedap.com - Siapa sih yang nggak kenal dengan pepes.

Semua orang pasti sudah tahu makanan lezat yang satu ini.

Pepes merupakan makanan khas dari Jawa Barat.

Makanan ini terbilang unik karena Anda bisa membuatnya dari berbagai macam bahan.

Mulai dari ikan, daging, tahu, sampai telur asin pun semuanya bisa diolah menjadi pepes.

Selain itu aroma daun pun semakin menggugah selera.

Nggak heran kalau pepes disukai banyak orang.

Terkadang kita ingin membuat pepes versi kita sendiri.

Nah biar hasilnya enak dan memuaskan, Anda bisa ikuti tips dari SajianSedap ini.

Caranya tinggal geprek saja 1 bahan ini.

Penasaran apa bahannya?

Baca Juga: Seenak Bikinan Resto, Cara Bikin Pepes Ikan yang Bumbunya Meresap dan Tidak Amis Segampang Ini, Contek deh