Irjen atau inspektur jenderal menempati posisi di atas brigadir jenderal.
Polisi dengan pangkat irjen dapat menempati jabatan sebagai atau pemimpin tertinggi kepolisian daerah (kapolda).
Lambang pangkat yang dimiliki oleh irjen adalah 2 bintang berwarna emas.
Artikel ini akan berlanjut setelah video berikut ini:
d. Brigadir Jenderal Polisi (BRIGJEN)
Pangkat Brigjen menempati posisi paling bawah pada golongan perwira tinggi.
Polisi dengan pangkat brigjen ini dapat menjabat sebagai kapolda atau pemimpin tertinggi kepolisian daerah.
Brigjen memiliki pangkat dengan simbol bintang satu.2. Perwira MenengahPerwira menengah terdiri dari pangkat Komisaris Polisi, Ajun Komisaris Besar Polisi dan Komisi Besar Polisi.a. Komisaris Besar Polisi (KOMBESPOL)
Senior dari pangkat ini adalah superintendent. Pangkat ini adalah yang tertinggi pada jenjang Perwira Menengah.b. Ajun Komisaris Besar Polisi (AKBP)
Disebut juga sebagai superintendent.