Telat Tahu Bisa Fatal, Stop Cuci Telur Sebelum Disimpan di Kulkas, Malapetaka Ini Bisa Terjadi Kalau Masih Dilakukan

By Idam Rosyda, Kamis, 15 September 2022 | 14:40 WIB
mencuci telur sebelum disimpan ternyata tidak dianjurkan (freepik/atlascompany)

SajianSedap.com - Telur jadi salah satu bahan makanan yang cukup digemari.

Selain mudah diolah, telur juga nikmat disantap dengan ansi putih hangat.

Coba saja ceplok 1 telur dan hidangkan dengan nasi putih hangat, pasti begitu nikmat bukan.

Selain itu, telur juga jadi salah satu bahan makanan yang bisa disimpan dalam jangka waktu yang lama loh.

Jika tepat cara menyimpannya, telur bisa awet hingga seminggu lebih.

Tentunya Anda perlu memeriksanya sebelum disimpan.

Namun sayang, beberapa kesalahan saat menyimpan telur ini terkadang tidak disadari oleh sebagian orang, salah satunya adalah mencuci telur sebelum disimpan.

Barangkali Anda mengira mencuci telur supaya bersih kemudian disimpan bisa membersihkan kotoran yang menempel.

Namun kebiasaan ini bisa membawa malapetakan bagi Anda.

Lantas mengapa mencuci telur sebelum disimpan bisa berbahaya?

Berikut ulasan lengkapnya?

Baca Juga: Awet TANPA Pengawet, Telur Rebus Gak Bakal Basi Sampai 7 Hari Kalau Disimpan di Tempat ini, Emak-emak Tolong Tiru!