SajianSedap.com - Anda pasti tidak asing dengan sayur jengkol.
Menu warteg satu ini jadi favorit banyak pengunjung.
Sebab, jengkol punya rasa yang enak dan tekstur yang legit.
Banyak yang bilang, semur jengkol bisa lebih enak dibanding semur daging.
Asalkan cara memasaknya tepat.
Harga jengkol pun ternyata cukup mahal, lo.
Cara memasak yang salah bisa bikin jengkol bau dan terasa pahit.
Tapi Anda bisa kok memasak jengkol di rumah seenak masakan warteg.
Selain bumbunya, keberhasilan memasak jengkol adalah ketika rasanya tidak terlalu pahit dan tidak bau.
Nah, ada trik rahasia yang dibocorkan pemilik warteg supaya jengkol bebas pahit dan bau.
Penasaran bagaimana caranya, kan?