Cecep Reza Meninggal Di Usia Muda Gegara Serangan Jantung, Segera Lakukan Cara Ini Agar Jantung Tetap Sehat sampai Tua Nanti

By Gusthia Sasky T, Kamis, 1 Desember 2022 | 16:25 WIB
Cecep Reza tutup usia karena kena serangan jantung. (Grid)

3. Melakukan kegiatan yang menyenangkan

Lakukan sesuatu untuk membantu pikiran Anda menjadi rileks.

Ada banyak kegiatan yang bisa Anda lakukan, termasuk kegiatan yang Anda suka.

Kegiatan ini juga dapat menghilangkan stres.

4. Makan kacang hitam

Kandungan serat pada kacang hitam sangat membantu untuk menyehatkan jantung.

Serat juga dapat membantu mengurangi kolesterol jahat.

Selain kacang hitam, terdapat beberapa makanan lain yang juga mengandung serat dan baik bagi kesehatan, di antaranya barli, apel, pir, dan alpukat.

5. Mendengarkan musik dan menari

Menggerakkan badan seperti menari dapat menyehatkan jantung.

Seperti pada latihan aerobik, gerakan tari dapat meningkatkan detak jantung Anda dan memompa darah ke paru-paru.

Baca Juga: Bukan Iseng, Makan Kelapa Parut Ternyata Punya Khasiat Ini, Nyesel Kalau Nggak Coba