Bango Perkenalkan Rasa Indonesia dengan Peluncuran Resep Kuliner Legendaris ala FJB di Rumah

By Marcel Mariana, Kamis, 8 Desember 2022 | 13:10 WIB
Media dan Community Gethering Bango ' Hidangkan Resep Kuliner Legendaris ala FJB di Rumah' (Tim Bango)

Cara Memasak:

Saus Rembiga

• Siapkan wajan, masukkan semua bahan saus Rembiga ke dalam wajan

• Aduk merata dan panaskan hingga mendidih

• Kecilkan api, masak hingga mengental kurang lebih 20 menit

• Matikan api, saus siap digunakan

• Sisihkan 50 ml saus Rembiga sebagai kuah sate

Sate Rembiga

• Campur daging yang sudah dipotong dadu dengan garam dan minyak, aduk hingga merata

Baca Juga: 5 Bahan Pengganti Tepung Maizena, Bikin Masakan Mengental Sempurna dan Antigagal

• Masukan 2 sendok makan saus Rembiga, aduk lagi hingga merata

• Tusuk daging dengan tusuk sate (3 potong per tusuk), hingga daging habis

• Tempatkan sisa saus Rembiga di atas piring datar, beri sedikit minyak, lalu aduk merata dengan sate Rembiga yang akan dibakar

• Bakar sate setengah matang dahulu, oleskan lagi saus Rembiga, dan bakar kembali hingga matang merata (bakar jangan terlalu matang)

• Setelah matang, siap disajikan dengan lontong dan sisa saus sebagai kuah

Tentang Unilever

Unilever merupakan salah satu pemasok terbesar produk Kecantikan dan Perawatan Tubuh, produk Kebersihan Rumah Tangga, dan produk Makanan dan Minuman yang produknya digunakan oleh 2,5 miliar penduduk setiap harinya di lebih dari 190 negara.

Unilever memiliki total kurang lebih 149,000 karyawan dan secara global pada tahun 2021 berhasil membukukan penjualan sebessar €50.7 juta. Lebih dari separuh bisnis Unilever ada di negara maju dan berkembang.

Kami memiliki total kurang lebih 400 brands di dunia termasuk brand seperti Dove, Lifebuoy, Knorr, Magnum, Rinso dan brand lain seperti Beauty & Planet, Hourglass, Seventh Generation dan The Vegetarian Butcher.

Di Indonesia, PT Unilever Indonesia Tbk telah beroperasi sejak tahun 1933, ‘go public’ pada tahun 1982 dan saham-sahamnya tercatat dan diperdagangkan di Bursa Efek Indonesia.

Unilever memiliki lebih dari 4.000 karyawan dan sembilan pabrik yang berada di Cikarang dan Rungkut.