Cara Membersihkan Jamur Enoki agar Terhindar dari Bakteri, Lakukan 1 Hal Ini Sebelum Dimasak

By Laksmi Pradipta Amaranggana, Sabtu, 10 Desember 2022 | 09:30 WIB
Ini cara mencuci jamur enoki agar terbebas dari bakteri (Side Chef)

2. Pisahkan jadi beberapa bagian

Setelah dipotong, enoki bisa dibagi menjadi beberapa bagian.

Tidak ada ukuran yang pasti untuk pembagiannya.

Bisa cukup besar maupun kecil.

Namun pastikan Anda juga memeriksa apakah masih ada kotoran yang bersembunyi di dalamnya atau tidak.

Kotoran ini sangat perlu disingkirkan.

3. Cuci di dalam mangkok

Kebanyakan orang-orang akan mencuci enoki di air mengalir.

Tapi ada cara lain yang sebenarnya lebih hemat dan efektif.

Anda bisa mencucinya di dalam mangkuk.

Baca Juga: Mulut Pasti Susah Berhenti Goyang Kalau Resep Enoki Goreng Tepung Sambal Bangkok Ini Camilannya

Isi mangkuk besar berisi air bersih.

Cucu dengan lembut dan ulangi beberapa kali.

Cara ini juga akan menghemat air.