Resep Tumis Bayam dan Jagung, Sajian Serba Sayur Untuk Pelengkap Makan Siang yang Mudah Dibuat

By Dwi, Rabu, 28 Desember 2022 | 10:00 WIB
Resep Tumis Bayam dan Jagung, Menu Praktis Dan Sehat Untuk Lengkapi Makan Siang Nanti (Sajian Sedap)

SajianSedap.com - Resep Tumis Bayam dan Jagung yang enak dan mudah dibuat ini adalah menu serba sayuran sehat yang wajib untuk dibuat.

Makan siang pun jadi lebih lengkap kalau Resep Tumis Bayam dan Jagung enak dan mudah dibuat ini sudah hadir di meja makan.

Jadi tak perlu pikir panjang lagi untuk lengkapi makan siang kita nanti dengan Resep Tumis Bayam dan Jagung yang enak, sehat dan mudah dibuat ini.

Baca Juga: Resep Bekal Sekolah : Resep Makaroni Goreng Sosis Bayam, Hidangan Renyah Dan Lezat Untuk Bekal Hari Ini

Waktu: 30 Menit

Sajian: 5 Porsi

Bahan:

Cara Membuat Tumis Bayam dan Jagung:

  1. Panaskan minyak. Tumis bawang merah, bawang putih, dan rebon sampai harum.
  2. Tambahkan tomat dan jagung pipil. Masak sampai setengah layu. Masukkan daun bayam. Masak sampai matang.

Baca Juga: Resep Bekal Liburan : Resep Fetucini Bayam Ayam Jamur, Kreasi Pasta Nikmat yang Cocok Untuk Menu Sarapan Ataupun Bekal Liburan