Tips Membuat Keroket Kentang Anti Hancur Saat Digoreng, Wajib Lakukan 1 Hal ini Sebelum Masuk Wajan 

By Ulfa, Sabtu, 4 Februari 2023 | 09:25 WIB
Tips Menggoreng Kroket Agar Tidak Pecah Ini Ternyata Mudah Untuk Diikuti (Sajian Sedap)

SajianSedap.com - Banyak jajanan di pasaran yang membuat kita sering ngiler ketika melihatnya.

Salah satunya adalah kroket kentang.

Rasanya yang gurih dan teksturnya yang lembut membuat orang ketagihan untuk memakannya.

Bahkan makan satu kroket saja rasanya tidak cukup.

Tapi daripada beli di pasar, mending coba membuat kroket kentang sendiri di rumah, yuk!

Cara membuat kroket kentang itu mudah dan bahan-bahannya gampang dicari.

Nah, agar tidak hancur saat digoreng, yuk simak beberapa tips menggoreng kroket berikut ini.

Tips Mudah Membuat Kroket Kentang di Rumah

Ada beberapa hal yang perlu diperhatikan agar hasil kroket tidak pecah dan minyak yang terserap tidak banyak.

Salah satunya, pada proses menggoreng kroket.

Melansir dari buku “Resep Kroket ala Café” (2013) oleh Ide Masak terbitan PT Gramedia Pustaka Utama dan “Buku Seri Wirausaha Kuliner – Berbisnis Ayam Goreng ala KFC (Ayam Kremes,Ayam Tulang Lunak, & Aneka)” (2013) oleh Team Dapur Lezat penerbit PT Pertiwi Mediasindo.

Berikut cara menggoreng kroket kentang agar hasilnya padat dan bentuknya cantik.

Baca Juga: Cara Membuat Resep Kroket Sambal Goreng Anti Gagal Dan Dijamin Enak, Berikut Cara Pembuatannya!