Jangan Sampai Salah Pilih, Begini Tips Beli Bandeng Segar dari Pasar, Bisa Dilihat Langsung dari Sisiknya

By Laksmi Pradipta Amaranggana, Minggu, 19 Februari 2023 | 09:25 WIB
Begini cara memilih ikan bandeng segar (Kompas.id/Riza Fathoni)

SajianSedap.com - Siapa sih yang gak kenal dengan ikan yang satu ini.

Ikan bandeng sering sekali kita jumpai di pasar.

Harganya pun bisa dibilang cukup murah.

Plus bandeng bisa diolah menjadi berbagai masakan yang enak.

Nah kalau mau membeli bandeng, kita harus benar-benar jeli ya.

Pilihlah bandeng yang segar dan baru ditangkap.

Lalu bagaimana cirinya?

Ciri-ciri Bandeng Segar

1. Perhatikan sisik

Ikan bandeng yang segar memiliki ciri pada sisiknya.

Sisik ikan bandeng tidak mudah terkelupas.

Tapi ada juga yang bahkan sudah terlepas dari kulitnya.

Baca Juga: 5 Oleh-oleh Khas Semarang yang Wajib Dibeli, Jadi Buah Tangan Favorit Wisatawan

Salah satu ciri bandeng yang segar adalah sisik yang tidak mudah terlepas