Langsung Plong, Begini Cara Mengatasi Hidung Tersumbat di Malam Hari Tanpa Obat

By Idam Rosyda, Selasa, 9 Mei 2023 | 18:40 WIB
cara mengatasi hidung tersumbat di malam hari ()

6. Kompres dengan air hangat

Rendam handuk bersih di dalam air panas atau air hangat.

Peras handuk, kemudian tempelkan handuk di permukaan wajah hingga menutup hidung.

Uap hangat dari handuk bisa efektif melonggarkan pernapasan.

7. Hirup uap rebusan bawang putih

Melansir dari Everyday Health, bawang putih mengandung properti antibakteri dan antiinflamasi yang bisa digunakan meredakan alergi dan iritasi.

Untuk meringankan gangguan hidung tersumbat, rebus beberapa siung bawang putih kemudian hirup uap panasnya dalam-dalam.

Lakukan terapi ini di malam hari menjelang Anda tidur.

Jika gangguan semakin memburuk, Anda bisa mencoba obat-obatan medis yang efektif mengencerkan lendir dan melonggarkan pernapasan.

Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul Cara Mengatasi Hidung Tersumbat di Tengah Malam

Baca Juga: Cara Mengatasi Saluran Bak Cuci Piring Mampet Karena Sisa Makanan dan Lemak yang Mengeras, Gunakan 2 Bahan Dapur Ini Saja