Resep Pempek Kapal Selam, Kudapan Nikmat Khas Palembang yang Enak Disantap Kapan Saja

By Dwi, Senin, 12 Juni 2023 | 12:00 WIB
Resep Pempek Kapal Selam, Kudapan Lezat Khas Palembang yang Tak Pernah Sepi Penggemarnya (Sajian Sedap)

SajianSedap.com - Resep Pempek Kapal Selam merupakan salah satu kudapan dari Palembang yang terkenal akan kenikmatannya.

Yang lebih uniknya lagi, menu tradisional khas Palembang ini bisa disantap kapan saja, dan bakal bikin perut kenyang.

Tertarik menghadirkan kudapan nikmat khas Palembang ini untuk disantap di siang hari?

Waktu: 60 Menit

Sajian: 8 Porsi

Bahan:250 gram daging tenggiri, haluskan20 gram tepung terigu protein sedang200 ml air1 siung bawang putih, parut1 sendok makan garam1 1/2 sendok teh gula pasir1/2 sendok teh penyedap rasa250 gram tepung sagu25 gram tepung sagu untuk taburanminyak padat untuk menggoreng

Bahan Isi:8 butir telur, buang sedikit putihnya

Bahan Saus cuko:600 gram gula merah, sisir halus1.000 ml air50 gram asam kandis4 sendok teh garam

Bumbu Halus:10 siung bawang putih, haluskan

Bahan Sambal:50 gram cabai rawit hijau300 ml air1/4 sendok teh garam

Bahan Pelengkap:50 gram ebi kering, sangrai, haluskan2 buah (200 gram) ketimun, buang bijinya, potong kotak200 gram mi kuning basah

Cara Membuat Pempek Kapal Selam :