Resep Nasi Hainam, Menu Sarapan Sehat Ala Restoran yang Bisa Kita Buat Di Rumah

By Dwi, Selasa, 27 Juni 2023 | 06:00 WIB
Resep Nasi Hainam Enak Ini Bakal Jadi Menu Sarapan Favorit Keluarga (Sajian Sedap)

2. Tuang kaldu ayam. Masak sampai meresap.

3. Kukus di atas api sedang 45 menit sampai matang.

4. Ayam, rendam ayam dalam bumbu perendam. Tusuk-tusuk dan diamkan 30 menit. Kukus 45 menit sampai matang. Lepaskan ayam dari tulangnya. Potong-potong.

5. Kuah, panaskan minyak. Tumis bawang putih dan jahe sampai harum. Masukkan kaldu ayam, garam, merica bubuj, dan gula pasir. Masak sampai matang. Tambahkan daun bawang dan minyak wijen. Aduk rata.

6. Sajikan nasi bersama irisan ayam, kuah dan pelengkapnya.

Baca Juga: Bertahun-tahun Punya Rice Cooker Kok Gak Tahu, Beras Murah Bisa Pulen Hasilnya Kalau Dicuci Pakai Trik ini

 Baca Juga: Resep Nasi Goreng Daun Jeruk Putih Telur, Menu Kilat Pilihan Untuk Sarapan Spesial Di Hari Libur