Dear Pemilik Golongan Darah A, Kalau Ditawari Makan Jeruk Pontianak Harap Ditolak, ini Bahayanya Menurut Ahli

By Raka, Jumat, 25 Agustus 2023 | 09:40 WIB
Jeruk ini dilarang dikonsumsi pemilik golongan darah A (Pegi-pegi)

Buah jeruk lemon atau jeruk nipis juga tak masalah dikonsumsi para pemilik golongan darah A.

Kebiasaan mencampurkan air jeruk lemon atau nipis ke dalam jus buah atau menyiramkannya di atas buah potong bahkan dianggap sangat baik bagi pemilik golongan darah A.

Air jeruk lemon atau jeruk nipis menggiatkan fungsi sistem pencernaan dan meningkatkan pembuangan lendir dari sistem pencernaan.

Nanas juga bagus dikonsumsi untuk saluran pencernaan pemilik golongan darah A.

Anda juga disarankan menyantap banyak buah, terutama yang mengandung banyak vitamin C, seperti:

- Jambu biji- Belimbing- Sirsak- Stroberi- Murbai- Kiwi

Buah-buahan itu mengandung antioksidan yang salah satunya bisa mencegah terjadinya kanker lambung.

Sementara itu, para pemilik golongan darah A yang tergolong sensitif terhadap pisang, bisa menggantinya dengan mengonsumsi buah-buahan lain yang sama-sama berlimpah kalium, seperti:

- Semangka- Melon- Apel

Selain itu, meski mengandung sedikit air, buah-buahan kering ini tidak masalah dan bisa dikonsumsi para pemilik golongan darah A:

- Kismis Sultana (kismis kuning)- Kurma- Aprikot kering- Prune (buah plum kering)

Namun, sebaiknya pilih buah kering yang dibuat tanpa tambahan belerang (unsulfured dried fruits).

Baca Juga: Pemilik Golongan Darah B Simak, Deh! Ini Makanan-makanan Enak yang HARUS Dihindari, Mulai dari Ayam hingga Avokad, Kenapa?

Sedangkan produk olahan buah, terutama buah kalengan (koktail), jus buah kemasan, selai buah, dan manisan tidak disarankan bagi pemiliki golongan darah A.

Seklai lagi meski beberapa buah tidak disarankan, namun konsumsi dengan jumlah yang tepat tentu tetap akan mendatangkan manfaat.

Pun juga meski beberapa buah seperti melon, semangga dan sebagainya baik namun jika dikonsumsi berlebih justru tidak akan mendatangkan khasiat.

 Baca Juga: Kabar Buruk Buat Pemilik Golongan Darah AB, Ahli Sebut Makanan ini Bukan Bikin Kenyang Tapi Malah Bawa Malapetaka, Apa Itu?