Anak Kos Merapat, Ini 7 Tips Makan Sehat dan Murah di Warteg, No. 3 Paling Penting

By Ulfa, Minggu, 10 September 2023 | 11:10 WIB
Tips agar makan enak dan sehat di warteg dekat rumah (KOMPAS.COM / MUHAMMAD IRZAL ADIAKURNIA)

7. Minum air putih

Kalau kamu sudah mengikuti tips satu hingga enam, jangan merusaknya dengan minum-minuman manis, seperti es teh manis, kopi manis, jus buah dan lain-lain.

Pasalnya, satus endok makan gula pasir saja mengandung 9 gram karbohidrat dan 37 kalori.

Orang dewasa Indonesia tidak dianjurkan mengonsumsi lebih dari empat sendok makan gula per harinya.

Padahal, gula mungkin sudah ditambahkan pada makanan mu atau sudah minum dalam bentuk kopi pada pagi hari.

Daripada minum-minuman manis, pilihlah air putih yang menyehatkan tubuh.

Nah, itulah beberapa tipsnya.

Semoga bermanfaat, ya!

Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "7 Tips Makan di Warteg yang Sehat dan Murah buat Anak Kos".

Baca Juga: Boleh Enggak Sih, Membawa Nasi dari Rumah saat Makan di Warteg? Ini Jawabannya Buat yang Kepo!