3 Cara Ampuh Supaya Beras Bisa Tahan Disimpan Berbulan-bulan, Jangan Sampai Lupakan Dua Bahan Dapur Ini

By Raka, Rabu, 29 November 2023 | 15:40 WIB
Cara ampuh supaya beras tahan lama (GNFI)

Sangat mudah bukan? Bahannya pun tak perlu jauh-jauh untuk dapatkan.

3. Lada

Lagi-lagi bumbu dapur satu ini miliki fungsi yang sama baiknya dengan bawang putih.

Aroma lada yang kuat akan mentransmisikan pada beras di dalam wadah.

Selain beras terhindar dari kutu, saat dimasak nasi juga miliki aroma yang unik dan lebih enak saat dimasak.

Jadi dapat dua manfaat sekaligus ya Saselovers.

Tapi jangan campur jadi satu dengan beras ya Saselovers.

Masukan ada pada wadah kecil dan mengikatnya agar tak tercampur dengan beras.

Namun sebelum mendapatkan manfaat dari nasi, sebaiknya kita mengenal beras yang layak untuk dikonsumsi terlebih dahulu.

Bahaya Beras Palsu

Bukan tanpa alasan, sebab di pasaran ternyata ada juga pedagang yang menjual beras busuk alias tidak layak konsumsi.

Hal ini penting untuk diketahui sebab untuk mendapatkan nasi yang sehat tentunya juga harus berasal dari beras yang sehat juga.

Seorang Dosen Teknologi Pertanian Uneversitas Gadjah Mada (UGM), Dian Anggraini STP MP, menjelaskan terkait ciri-ciri dari beras busuk ini.

Baca Juga: Cuma Modal Beras, Begini Cara Mendapatkan Wajah Mulus dan Bebas Pori-pori ala Orang Korea, Banyak yang Sudah Buktikan dan Berhasil!