Tak Perlu lagi Makan Mahal di Restoran, Begini Cara Ampuh Membuat Ayam Goreng Serundeng Enak Cuma dengan 4 Langkah Mudah

By Dwi, Rabu, 29 November 2023 | 14:40 WIB
Tips Membuat Ayam Goreng Serundeng (Sajian Sedap)

SajianSedap.com - Sudah tidak diragukan lagi, menu olahan ayam adalah salah satu hidangan yang banyak penggemarnya.

Ibu-ibu di rumah juga bisa mengandalkan daging ayam untuk diolah karena proses pengolahannya yang simple.

Salah satu menu serba ayam yang paling sering kita hadirkan adalah ayam goreng serundeng.

Bahan makanan satu ini sering dihadirkan karena bisa kita simpan dalam waktu lama sebagai stok makanan.

Lalu kita bisa langsung menggoreng ketika ingin menyantapnya.

Kabar bahagia bagi ibu-ibu rumah tangga.

Coba masak ayam goreng serundeng dengan tips ini, hasilnya ayam goreng serundeng buatan kita memiliki rasa yang lebih nendang.

Mulai dari penggunaan bahan hingga cara memasak harus kita lakukan dengan benar agar jadi maksimal.

Soalnya, kalau proses menggorengnya salah, hasilnya bisa jadi gosong dan pastinya tidak enak untuk disantap.

Mari, simak tips berikut untuk mengetahui hal apa saja yang harus kita perhatikan saat membuat ayam goreng serundeng.

Tips Membuat Ayam Goreng Serundeng Enak Dan Anti Gosong

1. Ayam Dalam Keadaan Segar

Agar hasilnya jadi enak maksimal, pemilihan ayam menjadi hal yang penting nih, sase lovers.

Baca Juga: Duh Sedihnya, Orang dengan Kondisi ini Ternyata Dilarang Makan Ayam Goreng Sampai Tua, Alasannya Bikin Syok