SajianSedap.com - Biasa beli ke pedagang, sekarang bisa buat camilan serba tleur sendiri dengan mencontek 5 resep telur gulung simple ini.
Kreasi rasa yang super enak, membuat camilan praktis ini jadi salah satu camilan yang ditunggu keluarga.
Langsung saja yuk, hadirkan camilan simple yang enak maksimal ini untuk camilan seru di akhir pekan.
5 Resep Telur Gulung Simple
Resep Telur Gulung Mi
Waktu: 30 Menit
Sajian: 10 Tusuk
Bahan:
100 gram mi bulat, rebus
4 butir telur
3 buah sosis
1 sendok makantepung terigu
4 sendok makan air
1/2 sendok teh garam
1/8 sendok teh merica bubuk
50 gram mayonaise
2 sendok makan saus sambal
Resep Sempol Ayam Telur Gulung
Waktu: 45 Menit
Sajian: 11 tusuk
Bahan:
300 gram daging paha ayam, giling halus
2 siung bawang putih, haluskan
1 sendok teh garam
1/4 sendok teh gula pasir
1/4 sendok teh merica bubuk
1 batang daun bawang, iris halus
3 sendok makan tepung sagu
3 sendok makan tepung terigu protein sedang
11 batang tusuk sate
Resep Telur Gulung Mi
Waktu: 30 Menit
Sajian: 5 Porsi
Bahan:
100 gram mi bulat, rebus
5 buah sosis
4 butir telur
1 sendok makan tepung terigu
4 sendok makan air
1/2 sendok teh garam
1/8 sendok teh merica bubuk
50 gram mayonaise
Resep Telur Gulung Nori
Waktu: 20 Menit
Sajian: 3 Porsi
Bahan:
6 butir telur
1/2 lembar nori, potong ukuran 1/2 x 3 cm
1/2 sendok teh garam
1/8 sendok teh merica bubuk
50 ml kaldu sapi
3 buah sosis sapi
1/2 sendok makan mentega tawar untuk mengoles
Resep Telur Gulung Smoked Beef Keju
Waktu: 20 Menit
Sajian: 3 Porsi
Bahan:
7 butir telur
1 sendok makan krim kental
1 sendok teh garam
1/4 sendok teh merica bubuk
6 lembar smoked cheese
6 lembar smoked beef, iris tebal 1 cm