Kenapa Adonan Nastar Harus Dicampur dengan Tepung Maizena? Ternyata Ini Fungsinya

By Idam Rosyda, Senin, 19 Februari 2024 | 11:10 WIB
fungsi penambahan tepung maizena dalam adonan nastar (pixabay/shirleysavitri)

Tepung maizena bisa melembutkan tepung terigu sehingga menghasilkan tekstur serta lapisan luar yang sempurna.

Membuat kue lebih renyah tapi tidak keras dan tetap lembut.

“Makanya nastar itu kayak melt gitu di mulut. Itu akibat dari protein yang makin rendah. Putri salju juga, pakai maizena dan kacang-kacangan karena tidak mengandung gluten,” pungkas Arief.

Namun, jangan benar-benar mengganti tepung terigu dengan tepung maizena seluruhnya.

Hasilnya tidak akan pernah sama.

Jadi berhati-hati sata membuat nastar.

Jika ingin merubah resep, sebaiknya uji coba dalam adonan dalam jumlah kecil lagi.

Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul Apa Fungsi Tepung Maizena pada Nastar dan Kue Kering Lain?

Baca Juga: 4 Cara Memilih Toples Kue Kering Lebaran, Tidak Galau Lagi Taruh Nastar dan Lidah Kucing