Perbedaan Gula Bubuk dan Gula Kastor untuk Bikin Kue

By Amelia Pertamasari, Selasa, 27 Februari 2024 | 13:33 WIB
Perbedaan gula bubuk dan gula kastor dalam baking. (Kompas)

SajianSedap.com - Gula adalah salah satu bahan utama dalam membuat kue atau baking.

Fungsi gula dalam pembuatan kue sangat penting, utamanya memberikan rasa manis.

Selain itu, gula juga berperan dalam struktur, tekstur, dan warna kue.

Ada berbagai jenis gula yang digunakan dalam pembuatan kue, termasuk gula pasir, gula palem, gula halus, gula palem, dan sebagainya.

Setiap jenis gula memiliki karakteristik yang berbeda dan dapat memberikan efek yang berbeda pada hasil akhir kue.

Nah, ada dua jenis gula yang sering orang bingungkan, yakni gula bubuk dan gula kastor.

Hal tersebut terlihat dari teksturnya yang sekilas sama-sama halus dan berbentuk serbuk.

Walau tampilan keduanya mirip tapi sebetulnya gula kastor dan gula halus berbeda.

Sebelum menggunakannya, penting untuk mengetahui perbedaan gula kastor dan gula bubuk agar tidak keliru. 

Lihat berikut ini perbedaannya.

Perbedaan Gula Kastor dan Gula Bubuk

Melansir dari All Recipes dan Leaf.tv berikut perbedaan gula kastor dan gula bubuk yang perlu diketahui.

Baca Juga: Bukan Cuma Daun Pandan, Ini Daftar Pewangi Kue Tradisional yang Bikin Hidangan Jadi Lebih Kaya Rasa dan Aroma