5 Menu Sahur Praktis dari Tahu yang Menggugah Selera Makan, Dijamin Puasa Jadi Makin Semangat

By Idam Rosyda, Senin, 4 Maret 2024 | 18:11 WIB
menu sahur dari tahu (freepik)

1. Campur daging ikan, ayam, bawang putih, garam, gula pasir, kecap ikan, minyak wijen, dan daun bawang. Uleni sampai rata.

2. Masukkan putih telur dan air es. Uleni rata.

3. Tambahkan tepung sagu. Aduk rata.

4. Ambil adonan. Beri isi. Bentuk bulat-bulat. Kukus di atas api sedang 30 menit sampai matang.

5. Tusuk-tusuk bola ikan tahu yang sudah matang. Bakar sambil di oles bumbu kacang dan kecap.

6. Sajikan bersama pelengkap.

2. Perkedel tahu

Bahan:250 gram tahu putih, haluskan50 gram udang kupas, cincang kasar1 sendok teh daun ketumbar, cincang, peras2 buah cabai merah keriting, cincang halus1 butir telur, kocok lepas500 ml minyak untuk menggoreng

Bumbu Halus:2 siung bawang putih, goreng2 butir bawang merah, goreng1/2 sendok teh garam1/4 sendok teh merica bubuk

Cara Membuat Perkedel Tahu Daun Ketumbar:

1. Aduk rata tahu, udang, daun ketumbar, cabai merah keriting, telur, dan bumbu halus. Bentuk oval.

2. Goreng dalam minyak yang sudah dipanaskan di atas api sedang sampai matang.

Baca Juga: Waspada, 3 Camilan Enak Ini Ternyata Pantang Dimakan Bersamaan dengan Kopi