Tips Menyimpan Durian yang Sudah Dikupas, Bisa Awet Lama dengan 3 Cara ini

By Ulfa, Minggu, 10 Maret 2024 | 14:17 WIB
Tips mudah menyimpan durian yang sudah dikupas agar tahan lama (Jakarta Post)

Reza menjelaskan, cara itu yang digunakan orang Malaysia untuk mengekspor durian musangking.

Durian musangking adalah durian yang sangat nikmat saat dimakan sebelum 24 jam setelah dibuka.

Artinya setelah 24 jam maka rasa akan berubah dan buah akan mengalami proses fermentasi.

Maka disaat buah belum masuk ke proses fermentasi maka buah durian harus cepat-cepat dibekukan agar proses fermentasinya berhenti.

Cara menyimpan durian dalam freezer

Kamu bisa menyimpan durian dengan memasukkannya ke dalam wadah yang tertutup dan langsung saja letakkan dalam freezer.

Kamu yang hendak memakan duriannya kembali bisa langsung mencairkannya pada suhu ruang.

Trik ampuh melenyapkan bau durian di kulkas.

Setelah itu, kamu bisa menyantap durian kembali. Namun, setelah durian melewati proses pencairan maka harus segera dihabiskan.

Sebab proses fermentasi kembali berjalan. Apabila dimasukkan ke dalam freezer kembali maka rasa dan kualitasnya akan menurun.

“Kalau sudah masuk ke freezer dan dicairkan kembali harus segera dimakan. Tidak bisa kalau dimakan setengah kemudian dimasukkan ke dalam freezer lagi. Maka rasanya akan drop dan kualitasnya menurun,” papar Reza.

Dikutip Bangkapos.com dari sumber artikel lain, Chief Executive Officer (CEO) usaha serba durian, Aroma Medan, Yudho Anggoro juga punya cara khusus menyimpan durian untuk stok.

Baca Juga: Trik Cepat Kupas Durian Ala Pedagang, Antigagal Cukup Ikuti 3 Cara Ini