1. Minum air putih 2-3 liter perhari ketika sahur atau berbuka puasa.
2. Menggosok gigi dengan sempurna dan menggosok lidah, serta gunakan obat kumur untuk hasil mulut yang bersih secara maksimal
3. Menghindari makanan yang berbau tajam.
4. Tidak merokok saat berbuka dan sahur.
5. Hindari tidur terlalu lama, karena hal ini akan memicu bau mulut yang tidak sedap.
Dengan menerapkan 5 aktivitas yang dapat mengurangi bau mulut saat puasa tersebut, diharapkan mampu meningkatkan kepercayaan diri dalam berinteraksi maupun beribadah disaat bulan ramadhan.
Baca Juga: 3 Ciri Jajanan Takjil Pakai Zat Pewarna Berbahaya, Jangan Sampai Salah Beli!