Manfaat Rebus Tahu Sebelum Diolah, Alasan ini Pasti Buat Kita Bergidik Ngeri

By Ulfa, Minggu, 7 April 2024 | 03:17 WIB
Ini alasan kenapa kita harus merebus tahu dulu sebelum mengolahnya (Joseph De Leo via picurious.com)

Karena takut kotor setelah dibeli di pasar, tahu cuma seadanya saja dibilas air.

Padahal dalam tahu banyak kandungan berbahaya yang bisa hilang hanya dengan merebusnya sebentar saja.

Nah dengan perebusan tahu ini, disebut akan membuat segala bahan kimia dalam tahu ikut luntur dalam air.

Misalnya saja kandungan pengawet dan formalin.

Caranya juga sederhana saja, kok.

- Tinggal rebus saja tahu di dalam air sampai mendidih lalu tiriskan.

Merebus tahu sebelum disimpan

- Setelahnya, tahu bisa kita olah menjadi segala macam sajian.

Selain itu, merebus tahu terbukti benar membuatnya jadi lebih tahan lama.

Kok bisa?

Cara Simpan Tahu Agar Awet

Ya, jika kamu tidak langsung mengolah tahu, sebaiknya melalui beberapa proses sebelum disimpan dalam kulkas.

Baca Juga: Resep Sawi Asin Cah Tahu, Ragam Sajian Tahu Putih Dengan Rasa Lezat yang Tak Pernah Bercanda