Cara Ampuh Hilangkan Noda di Baju Putih Tanpa Dicuci, Dari Pakai Garam Hingga Baking Soda

By Ulfa, Minggu, 28 April 2024 | 10:17 WIB
Ini cara menghilangkan noda di baju putih tanpa harus dicuci (Kompas)

SajianSedap.com - Pakaian putih pastinya dimiliki banyak orang di rumahnya.

Karena pakaian ini bisa dikombinasikan dengan banyak warna.

Selain itu, warna ini juga sering digunakan untuk acara formal agar terkesan rapi dan cerah.

Tapi, permasalahannya adalah baju putih ini mudah terkena noda, nih. 

Apalagi, terkadang kita mungkin tidak memiliki waktu untuk mencuci baju tersebut segera.

Tapi tenang, ada kok beberapa cara efektif untuk menghilangkan noda di baju putih tanpa harus mencucinya segera.

Cara Menghilangkan Noda di Baju Putih Tanpa Dicuci

Berikut ini tips dan trik yang dapat membantu mu mengatasi noda pada baju putih dengan cepat dan efisien.

1. Tindakan Cepat

Salah satu kunci menghilangkan noda pada baju putih tanpa mencucinya adalah tindakan cepat.

Semakin cepat Anda merespon noda, semakin besar kemungkinan noda tersebut akan terhapus sepenuhnya.

Jika Anda mendapati noda pada saat noda tersebut terjadi, segera lakukan langkah-langkah berikut:

- Usap Noda

Baca Juga: Cara Mencuci Baju Putih Tanpa Pemutih, Rahasianya Cukup Kucurkan 1 Bahan ini