Selain Membungkus Makanan, Yuk, Cari Tahu Manfaat Lain Aluminium Foil Di Dapur!

By dedeayu, Selasa, 3 April 2018 | 09:47 WIB
Selain Membungkus Makanan, Yuk, Cari Tahu Manfaat Lain Aluminium Foil Untuk Dapur! (dedeayu)

Caranya, gunakan cairan pencuci piring dan sisipkan sedikit aluminium foil pada busanya.

2. Membersihkan alat pemanggang

Bukan hanya membuat oven tetap bersih, aluminium foil juga bisa digunakan untuk membersihkan alat pemanggang.

Setelah selesai menggunakan alat pemanggang, sebelum mencucinya, remas selembar foil menjadi bola. 

Kemudian, gunakan untuk menggosok sisa-sisa daging dan bumbu yang menempel di bilah pemanggang.

Setelah itu baru cuci alat pemanggang dengan cairan pencuci piring yang sisipkan sedikit aluminium foil pada busanya.

(Baca juga: Nia Ramadhani Sampai Bilang “Gila” Begitu Lihat Kado Anniversary dari Ardi Bakrie, Tebak Isinya)

(Baca juga: Jangan Bingung Mau Masak Apa, Buat Saja 5 Resep Sayur Bening yang Mudah dan Lezat Ini)

3. Membantu proses pemanggangan

Pemanggang yang kelewat panas akan membuat daging hasil panggangan kurang lezat.

Nah, supaya panasnya merata, letakkan selembar aluminium foil pada panggangan selama 10 menit.

Lalu, lepaskan lembaran aluminium foil ini sesaat sebelum mulai memanggang.