Makanan dan Minuman Pemicu Jerawat yang Harus Dikurangi Konsumsinya

By dina, Senin, 7 Mei 2018 | 12:21 WIB
cake lapis red velvet susu (dina)

SajianSedap.Grid.ID -- Nah, ternyata ada beberapa makanan dan minuman pemicu jerawat yang harus kita kurangi, lo!

Dengan membatasi konsumsinya, kulit wajah kita bisa tambah cantik.

Jerawat sudah menjadi permasalahan kulit yang sering terjadi pada semua orang.

Munculnya jerawat akan memberikan banyak dampak.

Salah satunya adalah menurunkan kepercayaan diri.

(Baca juga: Wow, Detoks Alami Dengan 5 Buah-buahan Ini Ampuh Banget!)

Tidak menjaga kebersihan kulit wajah adalah faktor utama yang bisa menyebabkan tumbuhnya jerawat.

Akan tetapi, tumbuhnya jerawat juga bisa berasal dari makanan dan minuman yang kita konsumsi, lo.

Yuk, simak beberapa makanan dan minuman yang menyebabkan munculnya jerawat di wajah kita.

(Baca juga: Faktanya, Menghindari Karbohidrat Tidak Membuat Tubuh Jadi Lebih Sehat)

Keripik Kentang

Camilan yang punya rasa gurih dan renyah ini memang menggiurkan.