Jadi Atlet Tertua Asian Games 2018, Menu Sederhana Ini Justru Bikin Bambang Hartono Tetap Fit di Usia Senja

By Ellytarahma, Kamis, 30 Agustus 2018 | 17:30 WIB
Bambang Hartono Atlet Bridge Indonesia (beritagar.id)

Main Bridge untuk Mencegah Pikun

Kartu Bridge

Dilansir dari berbagai sumber, alasan Bambang menggeluti permainan bridge adalah untuk mencegah kepikunan.

Menurutnya, dengan bermain bridge maka otak akan terus terasah.

Dengan otak yang selalu bekerja, maka kepikunan akan terhindar.

Selain itu, ia juga mengatakan bahwa bridge melatih dirinya untuk lebih fokus.

Turunnya Bambang sebagai atlet bridge bukanlah karena dirinya suka bermain bridge.

BACA JUGA: Jangan Cuma Dibikin Minuman Dingin, Kacang Hjau Juga Bisa Nikmat Kalau Menjadi Hunkwe Kacang Hijau

Ia merupakan salah satu anggota Pengurus Besar Persatuan Gabungan Bridge Seluruh Indonesia (PB GABSI).

Kegemarannya bermain bridge tidak dimulai baru-baru ini saja.