Untuk melakukan semua tugasnya, ginjal membutuhkan air putih yang cukup.
Karena, air putih tersebut digunakan untuk membersihkan apa pun yang tidak dibutuhkan oleh tubuh.
6. Meningkatkan Kerja Otak
Minum air setiap hari juga dapat meningkatkan fungsi kerja otak kita.
Air putih ini dapat membantu kita untuk lebih konsentrasi dan fokus serta melancarkan sistem saraf di otak.
Jadi, seperti yang dipesankan Rachel, jangan lupa minum air putih, ya!
Baca Juga : Sempat Dikira Tak Berumur Panjang, Epy Kusnandar Berhasil Sembuh dari Tumor Otak Berkat Ramuan Herbal Ini