5. Menggunakan minyak secara berulang
Seperti yang sudah dikatakan di atas, pemakaian minyak goreng yang wajar adalah 3 kali.
Tapi ada cara mengetahui kalau minyak goreng sudah tidak layak pakai.
Kalau pada minyak terdapat busa di atasnya, maka sebaiknya jangan digunakan lagi.
Baca Juga : Waspada! Kesalahan Merawat Kulkas Ini Bikin Dinginnya Jadi Tidak Awet!
Apalagi saat dibuka wadahnya, sudah tercium bau tengik.
Itu tandanya minyak sudah rusak.
Nah, kalau kelima hal di atas bisa kita lakukan, kemungkinan minyak goreng cepat menghitam pun bisa dikurangi.
Baca Juga : Cara Simpan Bawang Putih Cincang, Begini Cara Tepat Menyentok Bawang Putih Cincang Supaya Awet Segarnya
Tapi ingat, cara ini bukan berarti membebaskan kita untuk menggunakan minyak goreng sampai lebih dari 3 kali, ya.
Minyak sudah pasti berubah jadi minyak jelantah.
Tidak mau, kan, kalau masakan di rumah sama tidak sehatnya dengan makanan pedagang kaki lima?
Baca Juga : Resep Memasak Bola Daging Panggang Teriyaki, Sajian Istimewa yang Gampang Dibuat