KDRT Merebak
“Saya mendesak pemerintah seluruh negara untuk menempatkan keselamatan perempuan,"
"Sebagai prioritas sebagai respon pandemi ini,” tutur Sekjen UN Antonio Guterres, seperti dikutip dari New York Times, melalui Kompas.com Kamis (9/4/2020).
Saat beberapa kota besar di China mengalami lockdown, salah satu warga (sebut dia Lele, 26 tahun) asal Provinsi Anhui mengalami siksaan fisik dan psikis.
Lele kerap beradu argumen dengan suaminya.
Hingga pada 1 Maret lalu, Lele tengah menggendong bayinya yang berusia 11 tahun saat sang suami mulai memukulinya dengan kursi.
Lele tidak yakin berapa kali ia dipukuli.
Tiba-tiba ia merasa salah satu kakinya mati rasa dan jatuh ke lantai, masih menggendong bayinya.
Artikel Berlanjut Setelah Video Berikut Ini
Source | : | palembang.tribunnews.com |
Penulis | : | Siti Afifah |
Editor | : | Siti Afifah |
KOMENTAR