SajianSedap.com - Lele merupakan salah satu jenis ikan air tawar yang banyak dikonsumsi masyarakat Indonesia.
Ikan ini bisa ditemukan di sungai ataupun dibudidayakan.
Ikan ini pun bisa diolah menjadi berbagai macam makan.
Namun Anda harus jeli memilih lele.
Pasalnya lele yang Anda pilih bisa jadi bukan lele yang layak dikonsumsi.
Karena itu penting untuk mengetahui ciri-ciri ikan lele yang sebaiknya dihindari.
Ternyata ada beberapa cici-ciri lele yang sebaiknya tidak Anda konsumsi.
Rupanya lele yang layak konsumsi, haruslah bertekstur "keras"
Daging ikan yang keras ini bisa mengindikasikan pakan yang ia konsumsi.
Sebaliknya jika daging ikan yang lembek, bisa jadi ikan tersebut mengonsumsi jeroan.
Anda harus memastikan untuk membeli ikan yang masih hidup.
Baca Juga: Gurih dan Pedasnya Nampol, Buatkan Suami Bakmi Rica-Rica untuk Persiapan Nonton Bola
Para Ibu Harus Tahu Cara Bersihkan Pantat Panci Gosong Modalnya Cuma Digosok Belimbing Wuluh
Penulis | : | Idam Rosyda |
Editor | : | Idam Rosyda |
KOMENTAR