Keluarganya Meninggal karena Sakit Biasa tapi Dikuburkan dengan Protap Corona, Pria Ini Bongkar Alasan RS, 'Hati Saya Hancur Saat Mendengar Itu'
SajianSedap.com - Pemakaman pasien karena corona memang dilakukan dengan prosedur khusus.
Hanya petugas berAPD lengkap yang boleh memakamkan dan mengadzankan jenazah.
Keluarga pun dilarang mendekat selama prosesi pemakaman.
Nah, kisah sedih soal pemakaman corona ini diungkap oleh Andri Mulyadi.
Hatinya hancur ketika mengetahui mendiang sepupu perempuannya harus dikubur secara protap Covid-19.
Ia meyakini bahwa sepupunya tidak positif Covid-19.
Namun, Rumah Sakit bersikeras kalau sang sepupu harus dimakamkan dengan Protap Covid 19.
Penulis | : | Virny Apriliyanty |
Editor | : | Virny Apriliyanty |
KOMENTAR